Di era serba digital sekarang ini, kita diberikan berbagai macam pilihan kemudahan dalam setiap aspek kehidupan mulai dari pekerjaan, pendidikan, transportasi sampai dengan hiburan. Berbicara hiburan-pun banyak pilihan yang bisa kita dapatkan, mulai dari hiburan di luar rumah seperti travelling atau hiburan di dalam rumah, contoh simpelnya adalah menonton TV. Saat ini , banyak yang menggunakan paket TV berbayar untuk memenuhi kebutuhan untuk hiburan menonton TV, demi mendapatkan informasi terbaru dari berbagai belahan dunia, atau demi menonton serial kesayangan yang terbaru. Selain itu, adanya teknologi Smart TV juga akan semakin memanjakan kita untuk mencari tontonan dengan sumber dari internet.
Nah Mama bisa membayangkan tidak bahwa Mama dan keluarga harus membayar untuk paket TV berbayar dan paket berlangganan internet di rumah tiap bulannya. Paket TV berbayar baik itu TV Satelit atau TV Kabel yang kita dapatkan sering menyuguhkan berbagai chanel dari belahan dunia yang tidak semuanya kita tonton sehingga menjadi tidak effisien. Selain itu adanya paket berlangganan internet di rumah yang sudah kita bayar mahal ternyata tidak kita manfaatkan maksimal. Belum lagi harga Smart TV yang saat ini masih tergolong mahal.
Nah berikut ada 7 cara yang perlu
Mama ketahui bagaimana caranya menonton pintar tanpa tertinggal dengan
perkembangan digital saat ini :